Peningkatan Kapasitas SDM Pengelola Bumdes Desa Cibodas Kabupaten Bandung Barat

  • Reni Marlina STIE EKUITAS
  • Yudi Suwandi STIE Ekuitas
Keywords: BUMDes, Managerial Capabilities, Human Resources, Funding

Abstract

BUMDes Karya Mandiri Lembang District in West Bandung Regency is one of the 165 BUMDes in the West Bandung Regency area engaged in the business of providing clean water, stall/kiosk rental, multi-purpose buildings and agribusiness. The problems experienced by BUMDes Karya Mandiri are that BUMDes are not yet optimal as drivers of the village economy, weak managerial capabilities of BUMDes management resources and limited capital. Based on this, service is carried out in the form of training for BUMDes managers and staff and assistance related to Human Resources aspects and institutional aspects related to improving the managerial abilities of BUMDes managers and socializing alternative funding using digital information technology. The results of the activity are an increase in the human resource capacity of BUMDes managers and an increase in financial literacy regarding alternative sources of external funding which can increase the understanding of BUMDes managers in applying management principles in managing BUMDes as well as increasing the financial literacy of BUMDes managers so that they can improve performance in carrying out the operationalization of BUMDes.

Keywords: BUMDes, Managerial Capabilities, Human Resources, Funding

Abstrak

BUMDes Karya Mandiri Kecamatan Lembang di Kabupaten Bandung Barat merupakan salah satu BUMDes dari 165 BUMDes di kawasan Kabupaten Bandung Barat bergerak dibidang usaha penyelenggaraan air bersih, penyewaan warung/kios, Gedung serba guna dan agribisnis. Permasalahan yang dialami oleh BUMDes Karya Mandiri adalah belum optimalnya BUMDes sebagai penggerak ekonomi desa, lemahnya kemampuan manajerial sumber daya pengelola BUMDes dan keterbatasan permodalan. Berdasarkan hal tersebut maka dilakukan  pengabdian dalam bentuk pelatihan kepada pengelola dan staf BUMDes dan pendampingan terkait aspek Sumber Daya Manusia dan aspek kelembagaan berkaitan dengan peningkatan kemampuan manajerial dari pengelola BUMDes dan sosialisasi mengenai alternatif pendanaan dengan pemanfaatan teknologi informasi digital. Hasil dari kegiatan yaitu adanya peningkatan kapasitas SDM pengelola BUMDes dan peningkatan literasi keuangan mengenai sumber alternatif pendanaan eksternal dapat meningkatkan pemahaman pengelola BUMDes dalam menerapkan prinsip manajemen dalam pengelolaan BUMDes serta peningkatan literasi keuangan pengelola BUMDes sehingga dapat meningkatkan performansi dalam menjalankan operasionalisasi BUMDes

Kata kunci: BUMDes, Kemampuan Manajerial, Sumber Daya Manusia, Pendanaan

Downloads

Download data is not yet available.

References

Anggraeni, A. S. R. (2016). Peranan Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) Pada Kesejahteraan Masyarakat Pedesaan Studi Pada BUMDES Di Gunung Kidul, Yogyakarta. MODUS, 28(2), 155–167.

Ansari, B., Mirdamadi, S. M., Zand, A., & Arfaee, M. (2013). Sustainable Entrepreneurship in Rural Areas. Research Journal of Environmental and Earth Sciences, 5(1), 26–31. https://doi.org/10.19026/rjees.5.5635

Arman, A., Marsuki, M., & Sulkipli, S. (2019). Bumdes Development Model Through College and Banking Partnerships [Model Pengembangan Bumdes Melalui Kemitraan Perguruan Tinggi dan Perbankan]. Proceeding of Community Development, 2, 520. https://doi.org/10.30874/comdev.2018.148

Atkinson, A., & Messy, F.-A. (2011). Assessing Financial Literacy in 12 Countries. Journal of Pension Economics and Finance, 10(04), 657–665.

Candraningsih, K. E., Sarayanti, K. Y., Pratiwi, P. R., Suryantini, L. P., Juliantari, I. G. A. D., & Devilaksmi, A. T. (2019). Pengelolaan Keuangan Dan Sumber Daya Manusia Pada Bumdes Bulian Kecamatan Kubutambahan. Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Humanika, 8(1), 24–32. https://doi.org/10.23887/jinah.v8i1.19858

Di, K., Umkm, K., & Tegal, K. (2015). Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Literasi Keuangan Di Kalangan Umkm Kota Tegal. Management Analysis Journal, 4(3), 252–257. https://doi.org/10.15294/maj.v4i3.8876

Kirowati, D., Dwi Setia, L., & Negeri Madiun, P. (n.d.). Pengembangan Desa Mandiri Melalui BUMDES Dalam Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat Desa ( Studi Kasus :Desa Temboro Kecamatan Karas Kabupaten Magetan). In Sistem Informasi.

Lumintang, J., Waani, J. F., & Rahman Utami, E. (2020). Peningkatan Kapasitas Pengelolaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) Di Desa Koka dan Desa Kembes 2 Kecamatan Tombulu. The Studies of Social Science, 2(1), 15–21. https://doi.org/10.18196/bdr.7151

Mayasari Arifin, Azib, & Setyawan, S. (2022). Pengaruh Literasi Keuangan terhadap Pengelolaan Keuangan (Studi Kasus pada Pelaku UMKM Sektor Makanan di Kota Bandung). Bandung Conference Series: Business and Management, 2(2), 1409–1412. https://doi.org/10.29313/bcsbm.v2i2.4631

OJK. (n.d.). Strategi Nasional Literasi Keuangan Indonesia 2021-2025.pdf.crdownload.

Prasetyani, D., Riyanto, G., Sari, V. K., & Juwita, A. H. (2022). Pengembangan potensi ekonomi desa melalui bumdes di desa gagaksipat kecamatan ngemplak kabupaten boyolali. 1(2), 30–35.

Rahmatika N.D, Subroto.S, Indriasih D, P. D. (2019a). Pengembangan Kualitas BUMDES Pendekatan Model Tetrapreuneur serta kemitraan dengan Perguru. Jurnal Industri Kreatif Dan Kewirausahaan, 2(2), 84–95.

Rika Fatimah, P. (2019). Mengembangkan Kualitas Usaha Milik Desa (Q-BUMDes) untuk Melestarikan Ketahanan Ekonomi Masyarakat dan Kesejahteraan Adaptif: Perancangan Sistem Kewirausahaan Desa dengan Menggunakan Model Tetrapreneur. Jurnal Studi Pemuda, 7(2), 122. https://doi.org/10.22146/studipemudaugm.39551

Srimuliana, R., Furqani, H., & Jalilah. (2022). Peran Badan Usaha Miliki Desa (BUMDes) Dalam Meningkatkan Perekonomian Desa Awe Seubal Kecamatan Teupah Barat Kabupaten Simeulue. Jurnal Ilmiah Basis Ekonomi Dan Bisnis, 1(1), 40–54. https://doi.org/10.22373/jibes.v1i1.1578

Widiastuti, H., Kresnawati, E., & Rahman Utami, E. (2019). Pemetaan Potensi Desa dalam Rangka Mewujudkan Bumdes Di Kecamatan Moyudan. BERDIKARI : Jurnal Inovasi Dan Penerapan Ipteks, 7(1). https://doi.org/10.18196/bdr.7151

Y. Pratami, M.Fahdi, M.I.Rosyadi, F. V. (2023). Potensi Pengembangan Desa Pada BUMDes Bumi Mulya Desa Gunung Mulya Kecamatan Gunung Sahilan. 4(4), 146–151.

Yuesti, A. S. K. (2017). Pemberdayaan Kelompok Ekonomi Produktif Pendukung Badan usaha Milik Desa (BUMDes) di Desa Pajahan dan Munduk Temu Kecamatan Pupuan Tabanan. https://www.researchgate.net/publication/321718673

Zikrillah, Wahyudi, & Kusmana, A. (2021). Determinan Perilaku Manajemen Keuangan Umkm Di Kelurahan Lenteng Agung DKI Jakarta. Korelasi: Prosiding Konferensi Riset Nasional Ekonomi, Manajemen, Dan Akuntansi, 2(1), 1428–1445.

Zulbetti, R., Perwito, P., & Puspita, V. A. (2019). Upaya Peningkatan Literasi Keuangan Pengurus BUMDES Melalui Pelatihan Keuangan di Kecamatan Cimaung Kabupaten Bandung. Ekonomikawan: Jurnal Ilmu Ekonomi Dan Studi Pembangunan, 19(2), 200–211. https://doi.org/10.30596/ekonomikawan.v19i2.3824

Published
2024-04-30